-->

RPP Otomatisasi Tata Kelola Humas dan Keprotokolan Kelas XII SMK/MAK K13 Revisi 2017

RPP SMK/MAK
Kegiatan pembelajaran berdasarkan kurikulum 2013 revisi 2017, peserta didik didorong proaktif diantaranya melalui proses mencari informasi, menanya, berdiskusi dan presentasi. Melalui kegiatan tersebut peserta didik di harapkan dapat menjelaskan definisi protokol, menjelaskan azaz keprotokolan, menyebutkan tujuan protokol, mengidentifikasi unsur-unsur protokol, menjelaskan tugas dan fungsi protokol, menjelaskan aturan keprotokolan, mengidentifikasi jenis lingkup kegaiatan keprotokolan, menjelaskan aturan keprotokolan, menjelaskan aktivitas lingkup keprotokolan, menganalisis ruang lingkup tugas protokol. Menjelaskan pengertian humas, serta mampu melaksanakan pengelompokan ruang lingkup kehumasan dengan penuh rasa rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif (berpikir kritis) dan proaktif (kreatif), serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik. 

Ruang lingkup keprotokolan 

1. Definisi protokol
2. Azaz keprotokolan
3. Tujuan protokol
4. Unsur-unsur protokol
5. Tugas dan fungsi protokol
6. Sumber-sumber protokol
7. Aturan protokolan
8. Jenis lingkup kegiatan keprotokolan
9. Aktifitas lingkup protokol
10. Ruang lingkup tugas protokol

Berikut ini contoh model RPP Otomatisasi Tata Kelola Humas dan Keprotokolan kelas XII SMK/MAK sesuai dengan kurikulum 2013 versi revisi 2017, sebagaiman yang dinarasikan diawal tulisan, diintegrasikan dengan PPK, Literasi, 4C, dan HOTS. Semoga bermanfaat!

1 Response to "RPP Otomatisasi Tata Kelola Humas dan Keprotokolan Kelas XII SMK/MAK K13 Revisi 2017"

Iklan Atas Artikel