-->

RPP Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan Kelas XI SMK/MAK K13 Revisi 2017

RPP SMK/MAK

Mata Pelajaran Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan memiliki peran yang sangat penting dalam keahlian bidang otomotif, sehingga Mata Pelajaran Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan dijadikan sebagai salah satu Kompetensi Keahlian Teknik Kendraan Ringan. Peserta didik setelah memelajari mata pelajaran ini diharapkan dapat memahami dan dapat mengaplikasikan pada bidang keahlian Teknik Kendaraan Ringan.

Dan, berikut ini contoh Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) di pertemuan pertama pada semester ganjil

Kompetensi Dasar (KD) 

3.1 Menerapkan cara perawtan sistem utama Engine dan mekanisme katup

Indikator Pencapaian Kompetensi(IPK)

3.1.1 Menjelaskan fungsi perawatan sistem engine dan mekanisme katup
3.1.2 Menentukan cara perawatan sistem engine dan mekanisme katup

Kompetensi Dasar (KD)

4.1 Merawat berkala sistem utama Engine dan mekanisme katup

Indikator Pencapaian Kompetensi(IPK)

4.1.1 Melakukan perawatan sistem utama engine dan mekanisme katup
4.1.2 Mengontrol hasil perawatan sistem engine dan mekanisme katup

Materi

1. Prosedur dan teknik pemeriksaan gangguan sistem utama engine dan mekanisme katup
2. Teknik perawatan komponen sistem utama engine dan mekanisme katup
3. Prosedur pengecekan hasil perawatan sistem utama engine dan mekanisme katup

Adapun untuk RPP Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan, dibawah ini adalah contoh RPP-nya sesuai dengan Kurikulum 2013 revisi 2017 untuk kelas XI SMK/MAK, yang langkah kegiatan pembelajarannya diintegrasikan dengan PPK, Literasi, 4C, dan HOTS. Semoga bermanfaat!

0 Response to "RPP Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan Kelas XI SMK/MAK K13 Revisi 2017"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel